Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2012

sekolah

dulu saya sering sekali memimpikan sebagai pekerja profesional dengan prinsip tidak membawa perkerjaan kantor ke rumah tidak seperti sekolah yang harus mengerjakan tugas hingga larut malam dirumah ditambah dengan les segala rupa. tapi kini semua cuma bisa jadi hayalan semata, semakin menyadari betapa beratnya sekolah sampai kadang tidak sadar bahwa hampir tidak punya family time. hidup seperti hanya untuk sekolah. bagaimana tidak dari pagi jam 06.30 hingga jam 15.00 sore full time disekolah setelah itu dilanjut les atau bimbingan belajar pulang malam masih harus mengerjakan tugas hingga larut malam bahkan dini hari. rumah hanya menjadi tempat istirahat aja, belum lagi dengan siswa yang aktif di eskul dan organisasi dalam atau luar sekolah, waktu begitu terasa kurangnyaa. dan sistem e-learning yang diterapkan disekolah pada awalnya saya pikir akan memperingan beban pelajar ini karena bisa lebih menghemat waktu dengan belajar dirumah, anpi ternyata tidak. ini justu makin menambah waktu b